Penelitian / Infografis

Anak dengan HIV AIDS (ADHA)

  • 01 August 2019

Anak dengan HIV-AIDS (ADHA) merupakan populasi yang seringkali mendapatkan perilaku yang tidak sesuai dari lingkungannya karena statusnya sebagai orang yang terinfeksi HIV. ADHA dapat tertular HIV melalui transmisi dari Ibu (Mother to Child Transmission - MTCT) dan bisa juga dari praktik media yang terkontaminasi virus.

Cari tahu lebih dalam mengenai fakta-fakta Anak dengan HIV-AIDS dengan klik tombol unduh di bawah ini.

Silakan pilih (klik) simbol unduh (download) pada bagian bawah artikel ini untuk mendapatkan materi “Anak dengan HIV AIDS”. Isi formulir pengunduhan dan file akan terunduh SECARA OTOMATIS.